News Update
Loading...
Sunday, March 16, 2014

Cara Memasang Widget MyPagerank (SEO Stats)

Ketemu lagi sama Sang Cacing kali ini aku mau berbagi cara memasang widget MyPagerank SEO Stats ke blog kita. Ada yang pernah denger tentang MyPageRank? MyPagerank adalah fitur yang sering banyak digunakan oleh blogger mania maupun pengelola website untuk mengetahui seberapa banyak artikelnya ter-index oleh mesin pencari Google ataupun Yahoo!.
Dengan bantuan fitur ini, kedepannya website anda akan mudah dikenali oleh mesin pencari begitu ada pengunjung mengetikkan kata kunci pada pencarian. Misalkan pengguna mencari sebuah produk di toko online anda, google atau Yahoo!  akan menampilkan situs anda di halaman-halaman awal pencarian. Dan MyPagerank juga mempunyai kelebiha-kelebihan yang lain seperti Ping Blog kita. Yuk langsung aja ke langkah-langkahnya.

Langkah-langkah memasang Widget MyPagerank :


1.      Buka Situs www.mypagerank.net Lalu klik menu SEO Stats.


2.  Masukkan URL blog Anda pada site URL yang disediakan – klik Submit. Jika ingin menghilangkan Display PR Display Google Info maupun yang lainnya sobat bisa pindahkan pilihan ke sebelah kiri. Sobat bisa mengutak-atiknya sendiri.


4.      Copy code javascript yang tersedia, contohnya seperti di bawah ini :


Kode javascript mypagerank halaman web sudah kita dapatkan, setelah itu kita tinggal menaruhnya di blog sobat.

1.      Klik Tata Letak – Tambah Gadget
2.      Pilih HTML/Javascript
3.      Pastekan kode yang sudah sobat dapat kedalam kotak HTML/Javascript
4.      Klik save.

Oiya ini dia kelebihan-kelebihan lain yang diberikan oleh situs mypagerank.net :



Tadaaaaa. Sekarang widget mypagerank SEO Stats sudah tampil dihalaman blog sobat. Widget tersebut juga dapat sobat lihat di sebelah kanan bagian SITE INFO di blog aku. :) Semoga bermanfaat yaaa :D

0 komentar:

Post a Comment

No SARA no SPAM no NITIP LINK !!! Tolong sertakan sumber jika ingin Copy-Paste!!!

 
HELLO!!!